Category: Unit

  • Standar Satuan Tekanan psi

    Standar Satuan Tekanan psi

    Psi adalah salah satu standar satuan atau jenis besaran dalam pengukuran tekanan, biasanya dijelaskan dalam ilmu fisika. Akronim psi merupakan singkatan dari istilah pound-force per square inch. Pengertian atau definisi secara teknis yaitu : Psi adalah unit atau satuan tekanan yang dihasilkan oleh gaya (dalam satuan pound) pada area berukuran 1 inch persegi (in2). Satuan […]

  • BPIM, Organisasi Standar Berat dan Ukuran Internasional

    BPIM, Organisasi Standar Berat dan Ukuran Internasional

    BPIM (Bureau international des poids et mesures) adalah organisasi Standar Berat dan Ukuran Internasional di 4 bidang : kimia, radiasi ion, metrologi fisik, dan koordinasi waktu universal. Organisasi internasional ini dibentuk oleh Konvensi Meter, dimana Negara-negara Anggota bertindak bersama dalam hal-hal yang berkaitan dengan ilmu pengukuran dan standar pengukuran. Akronim BPIM berasal dari istilah dalam […]

  • Standar Nasional Satuan Ukuran

    Standar Nasional Satuan Ukuran

    Standar Nasional untuk Satuan Ukuran adalah standar besaran fisik berdasarkan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia nomor 2 tahun 1989. Pengertian Standar Nasional Satuan Ukuran Standar untuk satuan ukuran adalah standar besaran fisik sebagaimana dimaksud dalam Undang-undang Metrologi Legal (UUML). Standar besaran fisik adalah suatu fisik atau benda yang diwujudkan dari definisi satuan-satuan dasar bagi besaran sebagaimana […]

  • Standar Sistem Metrik dan Metric Units

    Standar Sistem Metrik dan Metric Units

    Sistem metrik adalah suatu standar sistem pengukuran yang menggunakan bilangan desimal yang disetujui secara internasional. Metric Units adalah standar satuan atau unit yang digunakan berdasarkan sistem metrik diatas. Artikel ini merupakan lanjutan dari artikel sebelumnya mengenai Standar Satuan Pengukuran yang bisa dibaca pada : Standar Satuan pengukuran Sekilas Standar Satuan Pengukuran Satuan pengukuran atau Unit […]

  • Daftar Metric Unit, Standar Satuan Pengukuran

    Daftar Metric Unit, Standar Satuan Pengukuran

    Daftar Metric Unit adalah daftar unit atau satuan ukuran didalam standar satuan pengukuran sistem metric unit yang berbasis kelipatan desimal. Sekilas mengenai Standar Satuan Pengukuran Satuan pengukuran atau Unit of measurement adalah suatu standar yang menjadi acuan pada angka-angka yang didapatkan dari hasil suatu pengukuran. Satuan ukuran akan memberikan suatu standar sehingga angka-angka dari hasil […]