Standar MSS untuk Valve

Standar MSS adalah standar dari Manufacturers Standardization Society of the Valve and Fittings Industry untuk industri katup dan fitting.

Istilah MSS merupakan akronim dari : Manufacturers Standardization Society of the Valve and Fittings Industry

Organisasi MSS

MSS adalah organisasi atau asosiasi teknis nirlaba yang dikhususkan untuk pengembangan dan peningkatan industri, kode dan standar nasional dan internasional untuk: Katup atau Valve.

Secara resmi, organisasi ini didirikan pada tahun 1924.

MSS adalah satu-satunya organisasi di dunia yang didedikasikan khusus untuk kebutuhan teknis industri katup dan fitting (valve and fittings industry).

Standar dan kode dari MSS ini ditulis dan direvisi oleh sejumlah 25 komite teknis.

Komite Teknis MSS menulisnya untuk diterapkan dengan pembahasan yang dibagi dalam topik-topik sebagaimana berikut :

  • valves : katup,
  • valve actuator : aktuator katup,
  • valve modification : modifikasi katup,
  • pipe fitting : alat kelengkapan pipa,
  • pipe hanger : gantungan pipa,
  • pipe supports : penyangga pipa,
  • flanges : flensa,
  • associated seals : segel yang terkait.

Berbagai material diatas dan pedoman penggunaannya digunakan di hampir setiap industri, seperti misalnya ditemukan di :

  • fasilitas pengelolaan limbah,
  • energi nuklir,
  • penyulingan minyak.

Standar MSS

Standar ini tersedia dalam berbagai cara, seperti akses secara individual, langsung melalui toko web ANSI, dan sebagai bagian dari Langganan (Standards Subscription).

ANSI (American National Standards Institute) adalah organisasi nirlaba swasta yang mengawasi pengembangan standar yang disetujui secara sukarela untuk produk, layanan, proses, sistem, dan personel di Amerika Serikat.

Lebih jelas mengenai ANSI dapat dibaca pada artikel lain dari standarku.com berikut :

Di bawah ini adalah beberapa standards terlaris yang diterbitkan oleh MSS dan ANSI.

ANSI/MSS SP-58-2018

Judul : Pipe Hangers and Supports – Materials, Design, Manufacture, Selection, Application, and Installation.

Gantungan dan Penopang Pipa – Bahan, Desain, Pembuatan, Pemilihan, Aplikasi, dan Pemasangan (bahasa indonesia).

Praktik ini menetapkan suatu dasar yang diterima oleh industri, yang di implementasikan untuk :

  • Manufacturers : Pabrikan,
  • Engineers : Insinyur,
  • Erectors,
  • Purchasers : Bagian Pembelian,
  • Inspectors : penguji,
  • Draftsmen : Juru Gambar,
  • Pihak lain yang terlibat dalam : Materials, Design, Manufacture, Seleksi, Aplikasi, Inspeksi, dan Pemasangan gantungan pipa dan penopang,
  • dan komponennya untuk pemipaan sistem dari semua tingkat layanan.

ANSI/MSS SP-55-2011

Judul : Quality Standard for Steel Castings for Valves, Flanges, Fittings, and Other Piping Components – Visual Method for Evaluation of Surface Irregularities.

Standar Mutu Pengecoran Baja untuk Katup, Flensa, Fitting, dan Komponen Perpipaan Lainnya – Metode Visual untuk Evaluasi Penyimpangan Permukaan (bahasa Indonesia).

Praktik ini dimaksudkan untuk melengkapi persyaratan Spesifikasi ASTM :

  • A216/A 216M,
  • A217/A217M,
  • A351/A351M,
  • A352/A352M,
  • A3891A389M,
  • A487/A487M,
  • dan A744/A744M.

Serta untuk menyediakan serangkaian :

  • foto referensi yang khas dari berbagai ketidakteraturan permukaan yang umum pada pengecoran tekanan baja
  • ilustrasi dengan kualitas yang secara umum dapat diterima (generally acceptable quality) atau ditolak (generally rejectable quality).

Tabel 1 dari Bagian 5 disediakan untuk :

  • menunjukkan interpretasi MSS mengenai hubungan antara Praktik Standar ini dan tingkat kualitas permukaan yang diilustrasikan oleh pembanding dan foto-foto Pembanding Asosiasi Riset dan Perdagangan Pengecoran Baja (SCRA TA) untuk Definisi Permukaan Kualitas Coran Baja.

Untuk pemeriksaan tak rusak (nondestructive examinations) tambahan yang menentukan kualitas pengecoran baja, Praktik ini dapat dilengkapi dengan Praktik berikut :

  • SP-53 “Magnetic Particle Examination Method” : Metode Pemeriksaan Partikel Magnetik,
  • SP-54 “Radiographic Examination Method” : Metode Pemeriksaan Radiografi,
  • SP-93 “Liquid Penetrant Examination Method” : Metode Pemeriksaan Penetran Cair,
  • SP-94 “Ultrasonic Examination Method” : Metode Pemeriksaan Ultrasonik,
  • SP-112 “Visual and Tactile Method” : Metode Visual dan Taktil.

ANSI/MSS SP-114-2018

Judul : Corrosion Resistant Pipe Fittings Threaded and Socket Welding Class 150 and 1000.

Fitting Pipa Tahan Korosi Kelas Pengelasan Berulir dan Soket 150 dan 1000 (bahasa Indonesia).

Praktik untuk fitting pipa tahan korosi berulir dan las soket, Kelas 150 dan 1000, menetapkan persyaratan untuk hal-hal berikut:

  • Peringkat suhu-tekanan;
  • Ukuran dan metode perancangan bukaan dari penguranganfitting;
  • Menandai;
  • Persyaratan minimum untuk bahan;
  • Dimensi dan toleransi;
  • Threading;
  • Pengujian.

Standar MSS SP-99-2016a

Judul : Instrument Valves

Praktik ini berlaku untuk katup kecil dan katup manifold yang dikembangkan dan sebagian besar digunakan dalam sistem perpipaan instrumen, kontrol, dan pengambilan sampel.

Ini mencakup katup baja dan paduan (steel and alloy) dengan :

  • ukuran pipa nominal (NPS) 2 dan lebih kecil,
  • dan peringkat tekanan 15.000 psi (103,4 MPa),
  • dan lebih rendah pada 100 F (38 C).

Lihat MSS SP-105 untuk katup instrumen yang melibatkan aplikasi kode.

Praktik ini berlaku untuk desain katup instrumen termasuk, namun tidak terbatas pada :

  • needle valves : katup jarum,
  • packless valves : katup tanpa kemasan,
  • ball valves : katup bola,
  • plug valves : katup sumbat,
  • check valves : katup periksa,
  • manifold valves : katup manifold.

Katup instrumen umumnya memiliki desain eksklusif.

Praktik ini tidak dimaksudkan untuk menentukan atau membatasi desain, konstruksi, kinerja, dimensi selubung, atau jenis katup.

ANSI/MSS SP-25-2018

Judul : Standard Marking System for Valves, Fittings, Flanges, and Unions.

Sistem Penandaan Standar untuk Katup, Perlengkapan, Flensa, dan Penggabungan (bahasa indonesia).

Sistem penandaan standar ini berlaku untuk penandaan katup, fitting, flange, dan union baru yang digunakan dalam sambungan perpipaan.

Sambungan tersebut mencakup, namun tidak terbatas pada sambungan yang :

  • flanged : bergelang,
  • soldered : disolder,
  • brazed : dibrazing,
  • threaded : diulir,
  • welded : dilas

ANSI/MSS SP-58-2018

Judul : Pipe Hangers and Supports – Materials, Design, Manufacture, Selection, Application, and Installation.

Gantungan dan Penopang Pipa – Bahan, Desain, Pembuatan, Pemilihan, Aplikasi, dan Pemasangan (bahasa indonesia).

Praktik ini menetapkan dasar yang diterima industri untuk :

  • Manufacturers : Pabrikan,
  • Engineers : Insinyur,
  • Erectors,
  • Purchasers : Bagian Pembelian,
  • Inspectors : penguji,
  • Draftsmen : Juru Gambar,
  • Pihak lain yang terlibat dalam : Materials, Design, Manufacture, Seleksi, Aplikasi, Inspeksi, dan Pemasangan gantungan pipa dan penopang,
  • dan komponennya untuk pemipaan sistem dari semua tingkat layanan.

Standar MSS SP-6-2017

Judul : Standard Finishes for Contact Faces of Pipe Flanges and Connecting-End Flanges of Valves and Fittings.

Standard Finishes untuk Permukaan Kontak dari Flensa Pipa dan Flensa Ujung Penyambung Katup dan Perlengkapannya (bahasa indonesia).

Standar ini berkaitan dengan penyelesaian permukaan kontak gasket flensa pipa dan flensa ujung penghubung katup dan alat kelengkapan.

MSS SP-75-2019

Judul : High-Strength, Wrought, Butt-Welding Fittings.

Praktik ini mencakup :

  • factory-made, seamless dan electric welded carbon dan low-alloy steel,
  • butt-welding fittings untuk digunakan dalam sistem transmisi dan distribusi gas dan oli bertekanan tinggi; termasuk : pipelines (saluran pipa), stasiun kompresor, stasiun pengukuran dan pengatur, dan mains (jaringan listrik).

MSS SP-97-2019

Judul : Integrally Reinforced Forged Branch Outlet Fittings: Socket Welding, Threaded, and Buttwelding Ends

Praktik ini mencakup parameter penting seperti :

  • dimensions : dimensi,
  • finish,
  • tolerances : toleransi,
  • testing : pengujian,
  • marking : penandaan,
  • material,
  • persyaratan kekuatan minimum untuk 90° and 45° yang diperkuat secara integral dari sambungan cabang : buttwelding, socket welding, dan tipe berulir.

ANSI/MSS SP-114-2018

Judul : Corrosion Resistant Pipe Fittings Threaded and Socket Welding Class 150 and 1000.

Kategori Pengelasan pada Fitting Pipa Tahan Korosi Berulir dan Soket 150 dan 1000 (bahasa indonesia).

Praktik untuk fitting pipa tahan korosi berulir dan las soket, Kelas 150 dan 1000, menetapkan persyaratan untuk hal-hal berikut :

  • Pressure-temperature ratings : peringkat suhu-tekanan;
  • Size and method of designating openings of reducing fittings : ukuran dan metode penunjukan bukaan dari fitting pereduksi;
  • Marking : Penandaan;
  • Minimum requirements for materials : Persyaratan minimum untuk bahan baku;
  • Dimensions and tolerances : Dimensi dan toleransi;
  • Threading;
  • Testing : Pengujian.

Daftar Standar MSS

Daftar Kategori Standar terkait valve adalah sebagai berikut :

  • MSS SP-6 Standard finishes for contact faces of pipe flanges of valves and fittings
  • MSS SP-9 Spot facing for bronze , iron and steel flanges
  • MSS SP-25 Standard marking system for valves, fittings, flanges and unions
  • MSS SP-42 Class 150 corrosion resistant gate, globe, angle and check valves with flanged and butt weld ends
  • MSS SP-54 Quality standard for steel castings – radiographic inspection method for valves , flange, fittings and other piping components
  • MSS SP-55 Quality standard for steel castings for valves, flanges and fittings and other piping components
  • MSS SP-60 Connecting flange joint between tapping sleeves and tapping valves
  • MSS SP-61 Hydrostatic testing of steel valves
  • MSS SP-67 Butterfly valves
  • MSS SP-70 Cast iron gate valves , flanged and threaded ends
  • MSS SP-71 Cast iron swing check valves, flanged and threaded ends
  • MSS SP-72 Ball valves with flanged or butt – welding ends for general service
  • MSS SP-78 Cast iron plug valves
  • MSS SP-80 Bronze Gate, globe angle and check valves
  • MSS SP-82 Valves pressure testing methods
  • MSS SP-84 Steel valves socket welding and threaded ends
  • MSS SP-86 Metric data in standards for valves, flanges and fittings

Seluruh standar diatas dapat diperoleh melalui toko online penyedia standar dari SDO (Standard Development Organization) dari ANSI pada alamat berikut :

Pembaca juga dapat menghubungi organisasi MSS melalui email : [email protected]

Standar Gratis MSS

MSS juga bekerjasama dengan ANSI untuk menyediakan standar gratis melalui program ANSI yakni Portal ANSI IBR.

Portal Standar ANSI IBR adalah situs yang dibuat ANSI untuk menyediakan berbagai standar gratis dari organisasi pengembangan standar untuk dibaca secara online.

Lebih jelas mengenai Portal Standar ANSI IBR dapat dibaca pada artikel lain dari standarku.com berikut :

Demikian artikel dari standarku.com mengenai Standar MSS untuk Valve.

Mohon saran dari pembaca untuk kelengkapan isi artikel ini, silahkan saran tersebut dapat disampaikan melalui kolom komentar.

Baca artikel lain :

Sumber referensi :

Leave a Comment